Warga Harus Waspada Karena Curah Hujan Yang Sangat Tinggi Bisa Mengakibatkan Sungai PHS Meluap Tiba Tiba.

Mitranegaragpriak.com – Sumatera Utara

Diakhir bulan november curah hujan di wilayah Kota Medan dan Kabupaten Deli Serdang sangat tinggi ,, hujan yang turun minggu malam 20 november 2022 dari pukul 18:00 wib hingga pukul 23:00 wib mengakibatkan volume air Pantai Harapan Sunggal (PHS) naik hingga sampai ke bibir batas sungai.

Dari pantauan awak media minggu malam di lokasi yang didampingi warga yang terus berjaga jaga jikalau air Sungai PHS terus naik dan memberi himbauan kepada masyarakat yang tinggal diseputaran Sungai PHS.

Hasil kompirmasi awak media kepada sorang warga di lokasi “Suwito,S.Pd, M.Hum yang juga stanby memantau dari Mushola Al Ikhlas di Jl.PHS, perbatasan antara Kota Madiyah Sunggal dan Desa Sunggal Kanan, Kec.Sunggal Kab.Deli Serdang.
Menjelaskan,” air terus naik hingga sekitar 1 meter lagi sampai kejembatan penghubung Desa dengan Kota Sunggal. Kami menghimbau agar semua warga waspada dan sesegerah mungkin mengungsi ketempat yang lebih aman dari banjir yang bisa tiba tiba datang seperti yang pernah terjadi ditahun yang lalu, jelasnya”

Karena menurut informasi yang diterima curah hujan yang tinggi juga terjadi di wilayah Kab.Karo yakni diwilayah Brastagi, sudah pasti air Sungai PHS ini adalah aliran dari Sungai Sembahe yang dari Brastagi yang bisa meluap tiba tiba seperti air bah.
Pungkasnya.”

Sugeng.S

Tinggalkan Balasan